Tutorial Membuat Suatu Gambar dengan Shape
Mencoba Mengabungkan beberapa Shape untuk di hadikan suatu bentuk yang indah,berikut Tutorial Membuat Suatu Gambar dengan Shape.Shape dalam bahasa Inggris artinya bentuk. Shape adalah salah satu aplikasi yang terdapat pada microsoft word 2007 yang terletak pada group illustrations dan ribbon insert yang berfungsi untuk menyisipkan berbagai bentuk dengan ukuran yang anda inginkan. Membuat Suatu Gambar dengan Shape kita dapat mengabungkan beberapa shapes menjadi suatu gambar yang indah salah satunya adalah membuat suatu gambar rumah.
Berikut Tutorial Membuat Suatu Gambar dengan Shape
Buka Microsoft office word anda denggan cara
Star-program-microsoft office-microsoft office word
Selanjutnya kita membuka new drawing canvas denggan cara berikut ini
Klik inser-shapes (klik tanda segitiganya)-new drawing canvas
Setelah terbuka langkah selanjutnta kita mulai menggabungkan shape-shape untuk di bentuk menjadi Suatu Gambar dengan Shape yang cantik denggan cara
Klik insert-shapes- pilih beberapa bentuk shapes yang anda kehendaki.
Setelah sumua shape terbentuk kita beri warna denggan cara
Format-shapes styles-(klik segitiga untuk memelih warna yang di ingginkan)
Untuk memberikan efek maupun dimensi yaitu dengan cara
Format-shadow effects atau 3-d effecs
Setelah selesai jangan lupa save hasil Membuat Suatu Gambar dengan Shape nya,
Berikut salah satu Satu contoh Tutorial Membuat Suatu Gambar dengan Shape yang sudah jadi
Semoga bermanfaat bagi pembaca blog ini.
Judul: Tutorial Membuat Suatu Gambar dengan Shape
Rating: 100% based on 99998 ratings. 5 user reviews.
Ditulis Oleh Tuesday, June 26, 2012
Rating: 100% based on 99998 ratings. 5 user reviews.
Ditulis Oleh Tuesday, June 26, 2012
0 komentar:
Post a Comment